Bhabinkamtibmas Desa Karangmulya Polsek Jamanis Hadiri Kegiatan Sosialisasi Kesiapsiagaan Bencana Skala Lokal

    Bhabinkamtibmas Desa Karangmulya Polsek Jamanis Hadiri Kegiatan Sosialisasi Kesiapsiagaan Bencana Skala Lokal

    Polres Tasik Kota– Bhabinkamtibmas Desa Karangmulya, Polsek Jamanis, Aiotu Gatos Supriyanto, turut hadir dalam kegiatan sosialisasi kesiapsiagaan bencana skala lokal yang diselenggarakan di Aula Desa Karangmulya, Kecamatan Jamanis, Kabupaten Tasikmalaya, Kamis (21/11/24)

     Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kesiapan warga dalam menghadapi potensi bencana yang dapat terjadi di wilayah tersebut.

    Kegiatan sosialisasi yang digelar pada Selasa, 20 November 2024, dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk aparat desa, relawan bencana, serta masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Aiptu Gatot Supriyanto memberikan penguatan mengenai pentingnya kolaborasi antara aparat kepolisian, pemerintah desa, dan masyarakat dalam penanggulangan bencana.

    “Sebagai Bhabinkamtibmas, saya mengajak warga untuk selalu siaga dan paham langkah-langkah yang harus dilakukan jika terjadi bencana. Sosialisasi ini sangat penting agar setiap warga tahu apa yang harus dilakukan untuk menyelamatkan diri dan keluarga, serta membantu tetangga sekitar, ” ujar aiptu Gatot

    Sosialisasi ini menghadirkan narasumber dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tasikmalaya, yang memberikan pemahaman tentang jenis-jenis bencana yang berpotensi terjadi di wilayah tersebut, seperti banjir, tanah longsor, dan kebakaran. Selain itu, warga juga diajarkan tentang teknik evakuasi, pembuatan posko bencana, serta peran penting komunikasi dalam situasi darurat.

    Dalam acara tersebut, Aiotu Gatot juga mengingatkan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan dan kesiapsiagaan pribadi di rumah masing-masing, termasuk menyiapkan peralatan darurat seperti tas siaga, alat komunikasi, dan obat-obatan.

    Dengan adanya kegiatan sosialisasi ini, diharapkan masyarakat Desa Karangmulya semakin siap dan tanggap dalam menghadapi bencana. Kolaborasi antara Polri, pemerintah desa, dan masyarakat diharapkan dapat memperkuat ketahanan dan keselamatan bersama di tengah potensi ancaman bencana alam.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Personel Polsek Manonjaya Amankan Pendistribusian...

    Berita terkait

    Personel Polsek Gunungtanjung Polres Tasik Kota Kawal Pergeseran Logistik Pilkada dari 7 Desa ke Gudang PPK Gunungtanjung
    Kapolsek Karangjaya Cek Kekuatan Personel di Gudang Logistik PPK Karangjaya
    Kapolsek Mangkubumi Polres Tasik Kota Pantau Pergeseran Logistik Pilkada dari 8 Kelurahan ke PPK Mangkubumi
    Pastikan Pelaksanaan Pilkada Aman, Kapolsek Pagerageung Polres Tasikmalaya Kota Pantau Beberapa Tempat Pemungutan Suara
    Aiptu Widartono Bantu Warga Pingsan Saat Pengamanan TPS di Indihiang Kota Tasikmalaya, Kawal Hingga ke Rumah Sakit
    Personel Polsek Kawalu Polres Tasik Kota menggelar kegiatan strong point dengan melakukan pengamanan dan pengaturan lalu lintas di sejumlah titik rawan kecelakaan lalu lintas, rawan kemacetan, pusat keramaian serta lokasi sekolah. 
    Polsek Cihideung Polres Tasik Kota Polda Jabar, kegiatan  melaksanakan Patroli Tempat Wisata di Tasikmalaya, Personel Polsek  Cihideung Polres Tasik Kota Polda Jabar, Tingkatkan Patroli Pantau Kegiatan masyarakat di tempat wisata tee jay water boom plaza asia.
    Giat Patroli siang Polsek Manonjaya Sambil Sambang dan Silaturahmi Warga Masyarakat Wilayah Manonjaya
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Mangkubumi Polres Tasikmalaya Kota Amankan Penerimaan Logistik Pilkada di Kelurahan Sambongpari
    Personel Polsek Gunungtanjung Polres Tasik Kota Kawal Pergeseran Logistik Pilkada dari 7 Desa ke Gudang PPK Gunungtanjung
    Kehadiran Patroli Polsek Mangkubumi, Kegiatan Ngabuburit Warga berjalan Kondusif
    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek Kawalu Atur Lalulintas
    Kanit Binmas Polsek Karangjaya Sampaikan Binluh Pilkada Damai  2024 kepada perangkat desa, Ketua RT/RW dilingkungan pemdes Karanglayung 
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Gelar Patroli Cipta Kondisi Gabungan TNI-Polri dan Satpol PP, Amankan Puluhan Botol Miras

    Rekomendasi berita

    Persit Kartika Chandra Kirana Gelar Pertandingan Voli di Mapuspenerbad Pondokcabe, Pererat Silaturahmi dan Bangun Komunitas Sehat
    Sub Satgas Penyelundupan TNI Gagalkan Berbagai Aksi Ilegal di Perbatasan Wilayah Indonesia
    Kapusjaspermildas TNI Buka Pertandingan Futsal Antar Staf Umum Mabes TNI Tahun 2024
    Panglima TNI Hadiri Fire Power Demo (FPD) Dalam Latihan Angkasa Yudha 2024
    Pastikan Tepat Sasaran, Tim Wasev Mabes TNI Tinjau Hasil Opster di Kodim 0829/Bangkalan

    Tags